Rivilite dan Rivita, Apa Sih Bedanya?
Jumat, 04 Januari 2019
Add Comment
Oke kali ini saya ingin membehas perbedaan rivilite dan rivita, apa sih bedanya? Karena kalau dilihat dari kemasan sama banget, komposisi sama juga, cuma nama aja kayaknya yang beda.
Sebelum rivilite masuk ke indonesia, rivita sudah cukup lama beredar di thailand. Keduanya merupakan sebuah produk yang diproduksi oleh perusahaan ternama mega we care, mari kita bahas apa saja perbedaan lain antara rivilite dan rivita. Disini saya akan menggunakan sebuah tabel pembeda supaya lebih mudah dipahami perbedaannya.
Selain itu dari harga juga berbeda, rivita lebih murah dibandingkan dengan rivilite untuk khasiat yang sama.
Rivilite : Rp. 380.000
Rivita : Rp. 300.000
Kamu Bisa beli Rivilite Disini!!
Pertanyaannya apakah Rivilite dan Rivita ada produk KW nya?
Mengenai hal itu kami belum mengetahui apakah ada produk palsu dari keduanya, namun kami pastikan disini bahwa produk yang kami jual dijamin 100% ASLI karena pengambilan langsung melalui distributor resminya.
Kenapa Rivilite lebih mahal?
Mungkin karena rivilite diresmikan di indonesia dan ada biaya tambahan untuk pendaftaran BPOM serta biaya BEA CUKAI sehingga harga tentu akan lebih mahal, sedangkan rivita bisa di import dan biaya cukai tidak terlalu besar.
Manfaat Rivilite dan Rivita
Rivilite dan rivita memiliki manfaat yang sama untuk kesehatan kulit, karena komposisi semuanya sama. Berikut manfaat dari suplemen tersebut :
- Memutihkan kulit
- Memelihara kesehatan kulit.
- Menjaga kelembaban dan kelembutan kulit
- Sebagai antioksidan untuk kulit
- Mencegah penggelapan kulit (UV Protection)
Untuk hasil yang maksimal sebaiknya kombinasikan rivilite atau rivita dengan suplemen Nat C 1000, karena vitamin C dapat menjadi booster untuk memutihkan dan memaksimalkan kinerja rivilite. Untuk pilihan suplemen pemutih kulit yang lain kami memiliki rekomendasi seperti Pynocare white atau Glow enhanz.
Intinya Rivilite dan Rivita sama saja, yang membedakan hanya nama, BPOM dan bahasa dalam kemasan box nya.
Bingung mau pilih yang mana? Yang mana saja sama, bedanya kalau Rivita masih harus menggunakan sistem PO (Pre Order) Minimal 4 box pesanan yang masuk kita baru bisa bukakan stoknya. Sedangkan untuk rivilite kami bisa kirim langsung setelah kamu transfer.
Sistem pre order adalah sistem yang mengharuskan kamu melakukan pembayaran terlebih dahulu, dan ketika syarat pre order sudah lengkap pembukaan stok dilakukan, membutuhkan waktu sekitar 4 hari lebih setelah kamu transfer baru barang bisa dikirim. Kalau mau yang bisa langsung dikirim kamu bisa membeli rivilite.
UNTUK PEMESANAN HARAP GUNAKAN FORMAT :
NAMA PRODUK # JUMLAH PESANAN # NAMA PENERIMA # ALAMAT LENGKAP # NO HP
Kirim ke Kontak Admin Kami
SMS/WA 082240386555
Reseller and Dropship Welcome :)
Catatan:
1. Anda akan melakukan pembayaran melalui transfer ke rekening bank atas nama Dewi Elsawati.
2. Produk yang kami jual menggunakan sistem "first-pay first-serve" yang berarti barang yang anda pesan bisa dibeli oleh customer lain selama Anda tidak melakukan pembayaran.
3. Pesanan yang Anda lakukan akan secara otomatis kami batalkan jika pembayaran tidak dilakukan dalam waktu 48 jam.
4. Verifikasi pembayaran dilakukan secara manual melalui e-banking/m-banking/atm.
5. Pemesanan diproses dalam waktu 1 x 24 jam.
6. Simpan dengan baik nomor resi yang kami berikan lewat sms/bbm, karena Anda dapat melacak sendiri barang Anda melalui cekresi.com (mendukung semua ekspedisi).
Terimakasih atas kepercayaan Anda berbelanja di Natureve Shop.
0 Response to "Rivilite dan Rivita, Apa Sih Bedanya?"
Posting Komentar
Tulis Komentar Kamu Disini